Logo Caribakatmu 800x200

Jurusan Kedokteran Hewan

0 Shares

Nama Lain: Pendidikan Dokter Hewan; Veteriner

Deskripsi Jurusan

Dokter hewan selalu jadi tujuan apabila hewan peliharaan kamu terkena penyakit atau cedera. Tapi dokter hewan bukan hanya menangani kesehatan hewan peliharaan saja, lho. Dokter hewan menangani berbagai permasalahan terkait kesehatan hewan mulai dari hewan peliharaan, hewan ternak, hingga hewan liar. Inilah yang akan kamu pelajari di program studi Kedokteran Hewan. Kamu akan mempelajari anatomi, fisiologi, dan siklus hidup hewan. Disini juga akan dipelajari bagaimana menganalisa kualitas hewan ternak, agar daging dan hasil ternak lainnya dipastikan aman bagi manusia. Selain itu kamu juga akan belajar Zoonosis, yaitu tentang penyakit hewan yang dapat menulari manusia.

Mata Kuliah Utama

Jenjang Program Studi

Rentang Biaya UKT

Rp 500.000 – 8.500.000,-

Kampus Terkait

Universitas Brawijaya, Institut Pertanian Bogor, Universitas Gadjah Mada, Universitas Airlangga, Universitas Hasanuddin, Universitas Syiah Kuala, Universitas Udayana, Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

Karir Terkait

Ahli Epidemiologi, Peneliti Hewan, Teknisi dan Ahli Teknologi Kedokteran Hewan, Pengajar Bidang Kesehatan, Penyuluh Kesehatan (Health Educators), Ahli Peternakan dan Pengembangbiakan Hewan, Dokter Hewan (Veterinarians), Ahli Ilmu Hewan dan Satwa Liar, Dosen Spesialis Kesehatan, Dokter Umum (General Practitioners)

Alumni Populer

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *